Resume Jurnal Fisioterapi. | astarfisio.blogspot.co.id. Ibu hamil pada trimester ketiga biasanya mengeluhkan nyeri pinggang dan sulit tidur akibat uterus yang semakin membesar sehingga membuat kualitas tidur ibu menjadi berkurang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui manfaat latihan yang berfungsi untuk meningkatkan durasi tidur ibu hamil.
Subjek penelitian teriri dari 9 responden yang mana dilatih dengan senam hamil. Senam hamil memiliki banyak manfaat seperti menurunkan berat badan yang berlebih, memberi energi, dan merelaksasikan tubuh ibu hamil.
Subjek penelitian teriri dari 9 responden yang mana dilatih dengan senam hamil. Senam hamil memiliki banyak manfaat seperti menurunkan berat badan yang berlebih, memberi energi, dan merelaksasikan tubuh ibu hamil.
Penelitian ini didukung dengan penelitian sebelumnya yang menyatakan bahwa senam hamil merupakan terapi yang paling efektif untuk prenatal. Latihan senam hamil terdiri dari pemanasan, inti, latihan pernafasan dan pendinginan. Gerakan latihan bermanfaat untuk meningkatkan asupan oksigen serta mengurangi resiko kejang dan luka.
Latihan relaksasi pada ibu hamil akan membuat efek relaks pada saraf parasimpatis dan simpatis sehingga ibu tidak tegang. Senam hamil bermanfaat untuk meningkatkan durasi tidur ibu hamil pada trimester ketiga.
Wahyuni dan Laminatun Ni’mah
Tahun terbit
2013
0 Komentar untuk "Manfaat Senam Hamil untuk Meningkatkan Durasi Tidur Ibu Hamil"